Cara Membuat Sale Pisang dan Olahannya

Sale Pisang?
Siapa yang tidak paham dengan buah ini, tentu kalian sudah pernah makan tanaman pisang. 
Pisang sangat banyak sekali vitamin dikandungnya antaranya: A, B-6, dan C.
Bisa meningkatkan kekebalan tubuh dari virus.
Olahan Pisang sangat banyak sekali seperti: kripik pisang, mberkedel pisang, roti pisang, pewangi pisang, dan sale pisang

Cara Membuat Sale Pisang dan Olahannya

Bagaimana cara membuat sale?
Siapkan pisang 1 sisir, bila bisa pisang jenis ambon,  yang sudah matang (menguning).
Kupas kulit pisang, lalu belah dua pisang tersebut. Siapkah wadah seperti tampah/ nampan. Tarok diwadah tersebut belahan pisah tadi, bila semua sudah dibelah keperoses selanjutnya.
Cara Membuat Sale Pisang dan Olahannya


Pengeringan/ Penjemuran
Ada 2 cara agar menjadi sale pisang
1. Pengeringan menggunakan  open terbuat dari seng, yang dipanaskan menggunakan kayu bakar dan sejenisnya.
Biasanya pisang ini akan kering dalam waktu 24 jam 

2. Pengeringan menggunakan sinar matahari. Cukup jemura pisang-pisang tadi diterik matahari. Bila panas matahari full 4-5 hari sudah menjadi sale pisang.

Ciri ciri sale pisang baik
Sale warna hitam kecoklatan mengkilat
Sale akan terasa manis bila di cicip
Sale tidak terpotong
Sale tidak ada warna putih (jamur)
Sale lengket bila dipegang

Pengalaman kami proses pisang matang 1 Kwintal akan menjadi 17 kg sale pisang kering.

Olahan sale pisang
Sale pisang krispi
Sale pisang kriuk
Sale pisang bulat
Sale pisang gulung
Sale pisang goreng
Sale pisang roti

Bila anda kreatif selain olahan diatas, dan bingung mendapatkan sale pisang, kami siap diorder dan membantu ide kreatif anda. Untuk daftar harganya bisa cek disini

Post a Comment

0 Comments